Menonton film menjadi salah satu kegiatan yang sering dilakukan oleh masyarakat saat liburan. Mereka bisa menonton secara langsung di bioskop maupun menonton di rumah. Hal ini bergantung dari selera masyarakat serta ketersediaan film yang ada di bioskop. Berbagai macam film baik yang diproduksi oleh sineas […]
Category: Film Indonesia
Film Indonesia Rilis Via Aplikasi Streaming
Semenjak pandemi, ada banyak perubahan yang terjadi dalam hidup manusia. Banyak tempat-tempat yang ditutup karena berpotensi menyebabkan banyak orang berkerumun salah satunya bioskop. Bioskop menjadi salah satu tempat yang ditutup. Ini tentu membuat banyak film tidak hanya di Indonesia saja tapi juga di beberapa negara […]